Air Bagi Kelangsungan Hidup Manusia
Air menjadi salah satu penentu keberlangsungan hidup semua makhluk hidup. Tidak hanya manusia, hewan dan tumbuhan pun sangat bergantung pada ketersediaan air di lingkungannya. Kehidupan dan air mutlak tidak dapat terpisahkan. Dalam tubuh manusia, air menjadi bagian terbesar sebagai zat penyusunna yaitu sebanyak 73% dan tidak ada manusia yang sanggup bertahan hidup selama 4-5 hari tanpa minum air putih.
Ketersediaan air di lingkungan kita juga bergantung pada ketersediaan sumber daya air di lingkungan kita. Manfaat air hujan bagi alam, salah satunya adalah sebagai pemasok utama ketersediaan air bagi kehidupan. Seiring berkembangnya industri di Indonesia dan semakin bertambahnya jumlah penduduk maka kebutuhan akan air juga semakin meningkat.
Berikut akan kami paparkan beberapa fungsi sumber daya air bagi kelangsungan hidup manusia.
1. Sumber bahan pangan
Manusia bisa memanfaatkan sumber daya air sebagai sumber bahan makanan, diantaranya hasil laut seperti berbagai ikan laut, kepiting, udang, kerang, rumput laut, cumi-cumi, garam sebagai bumbu utama memasak, dan lainnya.
2. Prasarana transportasi air.
Transportasi air ini menghubungkan antar pulau bahkan antar benua. Wilayah negara Indonesia yang merupakan wilayah kepulauan sangat bergantung pada lalulintas air yang dapat beroperasi di laut atau sungai sehingga antar daerah dapat terhubung.
3. Air sebagai sumber energi
Sumber daya Air dapat dimanfaatkan sebagai salah satu sumber energi pembangkit listrik tenaga air yang dapat memanfaat arus air atau pasang surutnya air laut, selain itu air laut juga secara alami dengan bantuan angin darat dan angin laut dapat menjadi sumber energi pendorong perahu nelayan
4. Tempat rekreasi
Sumber daya air seperti pantai, danau, sumber air panas yang bersih dan telah didesain sedemikian rupa juga bisa dimanfaatkan sebagai objek wisata yang banyak menarik minat wisatawan lokal ataupun mancanegara.
5. Fungsi pengaturan iklim
Perbedaan sifat fisik air laut dan daratan dapat mempengaruhi gerakan udara (angin). Hal ini selanjutnya dapat memanaskan perairan dan mengakibatkan penguapan kemudian turun sebagai hujan.
6. Tempat usaha perikanan
Sumber daya air juga dapat dimanfaatkan untuk usaha bidang perikanan seperti tambak udang, budidaya kepiting, kerang mutiara dan lainnya
7. Sebagai sumber mineral
Dalam hal ini sumber daya air dapat dimanfaatkan sebagai penghasil sumber mineral seperti garam, kalium karbinat, dan sejenisnya
8. Penghasil bahan tambang.
Sumber daya air juga dapat dimanfaatkan sebagai penghasil bahan tambang seperti minyak bumi, timah, gas alam, dan sejenisnya.
Demikian pemaparan tentang air dan berbagai manfaatnya, semoga bermanfaat.
Ketersediaan air di lingkungan kita juga bergantung pada ketersediaan sumber daya air di lingkungan kita. Manfaat air hujan bagi alam, salah satunya adalah sebagai pemasok utama ketersediaan air bagi kehidupan. Seiring berkembangnya industri di Indonesia dan semakin bertambahnya jumlah penduduk maka kebutuhan akan air juga semakin meningkat.
Berikut akan kami paparkan beberapa fungsi sumber daya air bagi kelangsungan hidup manusia.
1. Sumber bahan pangan
Manusia bisa memanfaatkan sumber daya air sebagai sumber bahan makanan, diantaranya hasil laut seperti berbagai ikan laut, kepiting, udang, kerang, rumput laut, cumi-cumi, garam sebagai bumbu utama memasak, dan lainnya.
2. Prasarana transportasi air.
Transportasi air ini menghubungkan antar pulau bahkan antar benua. Wilayah negara Indonesia yang merupakan wilayah kepulauan sangat bergantung pada lalulintas air yang dapat beroperasi di laut atau sungai sehingga antar daerah dapat terhubung.
3. Air sebagai sumber energi
Sumber daya Air dapat dimanfaatkan sebagai salah satu sumber energi pembangkit listrik tenaga air yang dapat memanfaat arus air atau pasang surutnya air laut, selain itu air laut juga secara alami dengan bantuan angin darat dan angin laut dapat menjadi sumber energi pendorong perahu nelayan
4. Tempat rekreasi
Sumber daya air seperti pantai, danau, sumber air panas yang bersih dan telah didesain sedemikian rupa juga bisa dimanfaatkan sebagai objek wisata yang banyak menarik minat wisatawan lokal ataupun mancanegara.
5. Fungsi pengaturan iklim
Perbedaan sifat fisik air laut dan daratan dapat mempengaruhi gerakan udara (angin). Hal ini selanjutnya dapat memanaskan perairan dan mengakibatkan penguapan kemudian turun sebagai hujan.
6. Tempat usaha perikanan
Sumber daya air juga dapat dimanfaatkan untuk usaha bidang perikanan seperti tambak udang, budidaya kepiting, kerang mutiara dan lainnya
7. Sebagai sumber mineral
Dalam hal ini sumber daya air dapat dimanfaatkan sebagai penghasil sumber mineral seperti garam, kalium karbinat, dan sejenisnya
8. Penghasil bahan tambang.
Sumber daya air juga dapat dimanfaatkan sebagai penghasil bahan tambang seperti minyak bumi, timah, gas alam, dan sejenisnya.
Demikian pemaparan tentang air dan berbagai manfaatnya, semoga bermanfaat.
Tidak ada komentar: